Nahh bagi yang mau install Windows 8 ini saya berikan hal-hal yang perlu diperhatikan sekali saat menginstall Windows 8 di PC/Laptop.sebelumnya kita sudah tau kalau Microsoft baru meluncur Windows 8 diakhir tahun 2012,namun kita harus memperhatikan sebelum menginstall Windows 8 apa saja yang harus diperhatikan sebelum install Wiindows 8 ?.
- Perhatikan VGA yang terpasang pada perangkat anda,jika anda masih menggunakan VGA onboard saya sarankan agar untuk memasang VGA lagi minimal 2 GB.karena kalau VGA onboard bekerja sendiri maka windows akan berjalan sangat berat.
- Perhatikan juga RAM yang dipasang,saya sarankan untuk memasang RAM sebesar 4 GB atau lebih karena Windows 8 berjalan secara mutlitasking.
- Perhatikan juga processor yang terpasang ,saya menyarankan agar menggunakan Processor intel yang baru seperti Core i3,Core i5 atau Core i7 dengan seri yang berbeda-beda juga bisa.
- Sebelum install anda juga perlu memilih Paket windows karena Windows 8 tidak terdiri atas 1 paket saja,jika anda menggunakan Spec 2,1 Ghz menggunakan VGA 1 GB saya sarankan untuk Windows 8 biasa.Terus jika menggunakan spec 2,2 Ghz keatas Ram 4 GB saya sarankan untuk menggunakan Windows 8 Pro.Dan jika anda menggunakan Spec 2,3 Ghz keatas dengan RAM 4 GB keatas dan VGA 2 GB keatas anda bisa menggunakan Windows 8 Enterprise.
- Update versi terbaru Driver anda jika memiliki update,karena biasanya Driver yang tidak di update oleh penggunanya bisa meney
0 komentar:
Post a Comment